Bagaimana Cara Menjadi Murid Yang Baik dan Kreatif

Menjadi murid saja tidak bisa, bagaimana mau belajar. Esensinya posisi orang yang belajar adalah seorang murid, karena dalam posisi seorang murid, maka seseorang bisa berguru.
Niat dan menyadari diri sebagai murid, memudahkan posisi seorang guru metransfer ilmu tanpa halangan posisi. Seorang murid adalah pembelajar sejati, menyerap informasi dari banyak guru.

Bagaimana Cara Menjadi Murid Yang Baik dan Kreatif


Seorang murid bisa belajar dari setiap mahluk untuk mengenal Tuhan. Murid bisa belajar manusia, dengan banyak jenis macam manusia, bisa memposisikan siapa saja menjadi guru, dari tua renta sampai janin yang baru terhembus nyawa, dari si bijak sampai orang gila.
Bahkan sorang murid bisa belajar dari sesuatu yang sudah dijalaninya... karena tdak berbatas mengalir.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Bagaimana Cara Menjadi Murid Yang Baik dan Kreatif"

Posting Komentar